Menu

Mode Gelap
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dengar Aspirasi Warga Tanah Kali Kedinding Saat Jum’at Curhat Tim Jihandak Brimob Polda Jatim Evakuasi Temuan Granat Nanas Di Desa Talkandang Situbondo Patroli Samapta Berbagi Bantu 20 Sak Semen Untuk Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo 950 Personel Gabungan Diterjunkan, Polrestabes Surabaya Amankan Demo Ojol Berkas Penggelapan Honor BPD Karang Gayam Masuk Kejari, L-KPK Apresiasi Kinerja Polres Sampang

Nasional · 12 Jul 2024 15:01 WIB ·

Program Penanganan Stunting, Pemdes Omben Telah Anggarkan di Dana Desa Tahun 2024


 Program Penanganan Stunting, Pemdes Omben Telah Anggarkan di Dana Desa Tahun 2024 Perbesar

Sampang, Potretrealita.com – Pemerintah Desa Omben. Kecamatan Omben. Sampang Jawa Timur, mengadakan program kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) program penanganan Stunting dengan tema Rembuk Stunting di balai desa Omben. Kamis, (11/07/2024) pagi.

Musdes rembuk stunting adalah salah satu program yang sudah masuk anggaran di Dana Desa (DD) tahun 2024.

Kegiatan ini berkolaborasi dengan pihak Puskesmas Omben dan Bidan Desa Omben beserta kader-kader Posyandu di empat dusun yang ada di desa tersebut.

Hadir dalam kegiatan tersebut, Pj Kades Omben Abdul Jalil Amin beserta jajaran Pemdes Omben, Pendamping Desa, Jajaran Puskesmas Omben, Bidan Desa, seluruh kader Posyandu, BKB, TNI – Polri dan tokoh masyarakat

Abdul Jalil Amin dalam sambutannya menyampaikan, selamat datang dan terima kasih kepada peserta acara kegiatan Musdes rembuk stunting tahun 2024.

Menurutnya, Pemdes omben akan melaksanakan apa yang menjadi tugasnya, untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat.

“Inilah salah satu program Pemdes Omben yang sudah tertuang di anggaran DD tahun 2024 dan kami hanya sebagai pj kades omben penyalur dari pemerintah pusat untuk masyarakat,” ucap Abdul Jalil

ditempat yang sama bidan desa Hj sri Astina menjelaskan, Program desa Omben tentang pelayanan kesehatan bagi masyarakat bukan kali ini aja tetapi sudah sering di adakan
dengan adanya rembuk stunting ini, pihaknya sudah menekankan kepada masyarakat dan akan menjaga betul ibu hamil khususnya.

“Terimakasih kepada bapak abdul jalil Pj kades Omben yang terus mendukung program stunting untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakatnya melalui bidan desa yang selalu aktif 24 jam dalam melayani kebutuhan kesehatan warga,” di desa omben ini,” tutup Sri Astina. (Sujai)

Artikel ini telah dibaca 25 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

19 April 2025 - 04:37 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Pengamanan Serentak Ibadah Jumat Agung di Sejumlah Gereja di Surabaya

18 April 2025 - 12:57 WIB

Polres Madiun Amankan Pasangan Kekasih Diduga Pembuang Bayi di Pilangkenceng

18 April 2025 - 12:53 WIB

Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah

18 April 2025 - 12:50 WIB

Polresta Sidoarjo Bentuk Pokdarkamtibmas Wujud Sinergi Masyarakat dan Polri Ciptakan Kamtibmas Kondusif

17 April 2025 - 18:02 WIB

Amankan Ibadah Paskah, Polres Probolinggo Siagakan Personel di Gereja

17 April 2025 - 17:59 WIB

Trending di Nasional
error: Content is protected !!