Menu

Mode Gelap
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dengar Aspirasi Warga Tanah Kali Kedinding Saat Jum’at Curhat Tim Jihandak Brimob Polda Jatim Evakuasi Temuan Granat Nanas Di Desa Talkandang Situbondo Patroli Samapta Berbagi Bantu 20 Sak Semen Untuk Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo 950 Personel Gabungan Diterjunkan, Polrestabes Surabaya Amankan Demo Ojol Berkas Penggelapan Honor BPD Karang Gayam Masuk Kejari, L-KPK Apresiasi Kinerja Polres Sampang

Kriminal · 22 Mei 2024 06:42 WIB ·

4 Tahun Berlalu, Polrestabes Surabaya Belum Berhasil Tangkap Pelaku Pencabulan


 4 Tahun Berlalu, Polrestabes Surabaya Belum Berhasil Tangkap Pelaku Pencabulan Perbesar

Surabaya, potretrealita.com – Kasus pencabulan yang dilaporkan ke Polrestabes Surabaya sejak tahun 2020 hingga sampai saat ini (4 tahun), pelaku masih bebas berkeliaran.

Keseriusan petugas dari Polrestabes Surabaya dalam menangani kasus pencabulan yang dilakukan oleh seorang remaja berinisial Z yang diduga merupakan cucu salah satu almarhum Tokoh Agama di Surabaya ini menjadi pertanyaan dari keluarga korban.

Perlu diketahui, kasus pencabulan ini terjadi di Ploso Gang 11 Surabaya pada tahun 2020 dengan menelan korban 4 bocah yang saat itu masih duduk di bangku Taman Kanak Kanak (TK).

Salah satu orang tua korban pencabulan berinisial NA merasa petugas yang menangani perkara pencabulan yang menimpa anaknya seakan – akan tidak pernah dikerjakan.

“Saya merasa kalau polisi benar – benar bertindak, tentunya tidak akan sulit mencari keberadaan pelaku. Saya sampai bingung harus optimis atau pesimis terhadap kinerja polisi,” ucapnya saat ditemui awak media, Selasa (21 Mei 2024).

Tercatat, Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya sudah berganti sebanyak 4 kali. Namun, hingga sampai saat ini, pelaku belum juga tertangkap.

Ibunda korban hanya berharap kepada pihak kepolisian agar para korban pencabulan mendapatkan keadilan dengan menangkap pelakunya.

“Saya hanya berharap pelaku dapat segera ditangkap dan mempertanggungjawabkan perbuatannya dimata hukum. Semoga perkara anak saya ini tidak dibuat main – main oleh oknum – oknum tertentu,” lanjutnya. (Sya)

Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

19 April 2025 - 04:37 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Pengamanan Serentak Ibadah Jumat Agung di Sejumlah Gereja di Surabaya

18 April 2025 - 12:57 WIB

Polres Madiun Amankan Pasangan Kekasih Diduga Pembuang Bayi di Pilangkenceng

18 April 2025 - 12:53 WIB

Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah

18 April 2025 - 12:50 WIB

Polresta Sidoarjo Bentuk Pokdarkamtibmas Wujud Sinergi Masyarakat dan Polri Ciptakan Kamtibmas Kondusif

17 April 2025 - 18:02 WIB

Amankan Ibadah Paskah, Polres Probolinggo Siagakan Personel di Gereja

17 April 2025 - 17:59 WIB

Trending di Nasional
error: Content is protected !!