Menu

Mode Gelap
Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Dengar Aspirasi Warga Tanah Kali Kedinding Saat Jum’at Curhat Tim Jihandak Brimob Polda Jatim Evakuasi Temuan Granat Nanas Di Desa Talkandang Situbondo Patroli Samapta Berbagi Bantu 20 Sak Semen Untuk Pembangunan Masjid At Taqwa Situbondo 950 Personel Gabungan Diterjunkan, Polrestabes Surabaya Amankan Demo Ojol Berkas Penggelapan Honor BPD Karang Gayam Masuk Kejari, L-KPK Apresiasi Kinerja Polres Sampang

Jakarta · 14 Mei 2024 11:46 WIB ·

LSM Trinusa DPD DKI Jakarta, Dampingi Korban Penganiayaan di Polres Depok


 LSM Trinusa DPD DKI Jakarta, Dampingi Korban Penganiayaan di Polres Depok Perbesar

Jakarta, Potretrealita.com – LSM Trinusa DPD DKI Jakarta datangi Polres Depok terkait kasus dugaan tidak pidana Penganiayaan 351 KUHP

Lembaga Swadaya Masyarakat Triga Nusantara Indonesia (LSM TRINUSA) DPD DKI Jakarta mendapingi masyarakat terkait kasus dugaan tindak pidana penganiayaan 351 KUHP di Polres Metro Depok

Berdasarkan Surat Kuasa No 016/SK/LSM TRINUSA/DPD DKI/V/2024 Berdasarkan Surat Tanda Terima Laporan No LP/B/942/V/2024/SKTP Ketua DPD DKI Jakarta Wahyudin dan Putri Febriliany selaku Sekretaris DPD DKI mendatangi Polres Depok guna untuk konfirmasi dan klarifikasi Laporan tersebut sudah sejauh mana dalam menyikapi laporan masyarakat ke polres Depok.

Wahyudin selaku penerima kuasa dari korban dugaan tindak pidana penganiayaan pasal 351 KUHP mengapresiasi atas kinerja atau pelayanannya sangat baik. IPTU Ade Maulana jabatan LIDIK IV dan BRIPTU B Sitompul, S,H.
Jabatan Penyidik pembantu.

“Saya selaku pelapor tinggal menunggu hasil dari penyidik dan saya percayakan Pull kepada APH Polres Depok dan saya akan terus mengawal kasus tersebut sampai tuntas,” Tegasnya saat di konfirmasi awak media.

Harapannya, Wahyudin masalah ini tuntas sampai pelakunya di amankan, dan tidak hanya itu kedepannya dapat menciptakan sinergitas,menjalin kemitraan dan dapat berkolaborasi, demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. (Mul)

Artikel ini telah dibaca 27 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

19 April 2025 - 04:37 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Pengamanan Serentak Ibadah Jumat Agung di Sejumlah Gereja di Surabaya

18 April 2025 - 12:57 WIB

Polres Madiun Amankan Pasangan Kekasih Diduga Pembuang Bayi di Pilangkenceng

18 April 2025 - 12:53 WIB

Patroli Dialogis dan Bakti Religi di Gereja, Polres Situbondo Beri Rasa Aman Jelang Perayaan Paskah

18 April 2025 - 12:50 WIB

Polresta Sidoarjo Bentuk Pokdarkamtibmas Wujud Sinergi Masyarakat dan Polri Ciptakan Kamtibmas Kondusif

17 April 2025 - 18:02 WIB

Amankan Ibadah Paskah, Polres Probolinggo Siagakan Personel di Gereja

17 April 2025 - 17:59 WIB

Trending di Nasional
error: Content is protected !!